Diskusi bersama dokter pembimbing
Oleh : RIFQI WARDANA NASRUDDIN | Pada : 27 April 2020 | Dilihat Sebanyak 100 Kali
 
                        
Assalamualaikum warahmatullahi wabarakatuh.
Pada hari senin, 27 April 2020. Saya melakukan pelaporan sekaligus diskusi dengan metode online bersama pembimbing saya drg. Maisarah, M.Kes.
Saya juga melaporkan bahwa ibu Hasma yang awalnya tinggal di Mangga 1 Daya, pindah ke Jalan Perintis Kemerdekaan Km.6 Beliau pun menyarankan saya untuk tetap memperhatikan perkembangan adik Yumna dan ibu Hasma sendiri, dan dianjurkan untuk pergi ke puskesmas ketika pandemi Covid19 berakhir. Beliau juga menyarankan untuk meminta ibu Hasmawati melapor ke RW setempat tentang keluarga mereka.
