Pertemuan 4 dengan Ibu Nani Indrayani (2 Juni 2025)

Oleh : PUTRI AURA IBRAHIM | Pada : 20 Juni 2025 | Dilihat Sebanyak 1 Kali

Assalamualaikum warahmatullahi wabarakatuh. Sebelumnya izin memperkenalkan diri, saya Putri Aura Ibrahim dengan NIM C011221256 dari kelompok 14, Kelas C Angkatan 2022.

 

Pada hari Senin, 2 Juni 2025, saya bersama dengan teman-teman saya, Ahsana Nurazka Navisa, dan Danica Nayyirah, telah melakukan kunjungan keempat dengan beberapa item kegiatan yang kami lakukan. Dalam kunjungan ini, kami menanyakan kondisi ibu dampingan, memantau kesehatan anak, memeriksa perkembangan anak. Pada Kunjungan keempat ini juga kami memberikan edukasi mengenai nutrisi yang baik untuk Ibu dan Anak, memberikan saran akan nutrisi sesuai dengan perkembangan anak. Sekian untuk kunjungan keempat kami, Wassalamualaikum warahmatullahi wabarakatuh.



Leave A Reply