bumil ku
Oleh : HERMALINA SABRU | Pada : 10 Januari 2015 | Dilihat Sebanyak 225 Kali
Pada tanggal 23 november 2014 adalah hari pertama saya pergi mengunjungi bumil ku. Namanya ibu rahmatia umurnya 27 tahun ,sekarang ini usia kandungannya 2 bulan, pekerjaan ibu adalah ibu rumah tangga , kehamilan ini adalah yang pertama. Ibu ku suaminya nama Samsudin usianya juga sama dengan ibu 27 tahun, pekerjaannya wiraswata , penghasilan per bulan ztidak menentu . Kondisi rumah ibu ku sangat sederhana , ini adalah pengalaman ku yang akan saya jalani bersama bumil ku nantinya . Program yang di buat Fakultas Kedokteran Unhas ini sangat lah bagus , karena membantu kita untuk lebih dekat masyarakat , lebih tau apa saja yang menjadi pokok-pokok masalah mereka dan juga mengurangi angka kematian ibu dan bayi di Indonesia khususnya di Kota Makassar ini.